Tips Menjadi Penulis Blog

Jika ingin terjun ke dunia Blogging anda harus tahu dulu tips dan trik menulis artikel dalam sebuah blog.

Sebenarnya menulis artikel dalam sebuah blog menurut saya tidak begitu sulit. Hanya saja anda harus tahu dulu topik atau tema yang akan anda tulis tersebut.

Bagi anda pemula salah satu point penting yang harus anda kuasai adalah tentang search engine keywords Google. Sebelum membahas tentang 

Search Engine Keywords Google anda harus tahu dulu Apa itu Search Engine?

Apa Itu Search Engine?

Search Engine adalah sebuah program komputer tertentu yang khusus difungsikan untuk membantu pengguna dalam mencari berkas-berkas yang tersimpan dalam layanan World Wide Web atau news group pada sejumlah jaringan komputer server. 

Jadi, Search Engine Keywords Google adalah sebuah Rangkaian kata yang di tulis user di mesin pencari Google untuk menemukan halaman web yang sesuai, berisi informasi yang kita cari. Itulah salah satu yang harus anda tahu terlebih dahulu. 

Selain itu, tips lain yang harus anda kuasai menjadi penulis Blog yaitu sebagai berikut:

10 Tips Atau Cara Menjadi Penulis Blog

Pertama: Pilih nama Blog yang ingin dibuat. Sebisa mungkin mudah di inggat dan sesuai dengan Nice yang akan di tulis.

Kedua: Beli domain (TLD) supaya saat di daftarkan ke Adsense mendapat akun Non Hosted. Blog berikutnya bisa menggunakan blogspot Gratisan.

Ketiga: Pilih Template Blog yang SEO Friendly. Bisa menggunakan Tamplate Viomagz  mas sugeng atau Kompi Flexible.

Keempat: Buat About, Contact, Privacy dan Disclaimer. Menu Blog isi dengan link artikel dan jangan ada Link yang Mati baik di menu ataupun di dalam artikel.

Kelima: Lakukan Riset Keyword untuk menentukan Judul Artikel yang tepat. Blog baru pilih volume sedang kebawah atau pilih yang sedikit Persaingan tetapi Volume Pencarian Besar.

Keenam: Mulai menulis dengan satu Nice yang di tentukan. Jangan membuat artikel campuran sebelum di terima Google Adsense.

Ketujuh: Usia Blog minimal 2 Bulan dengan jumlah artikel minimal 10 saat akan daftar Google Adsense.

Kedelapan: Gunakan data asli sesuai KTP supaya cepat di terima. Jangan coba coba menggunakan Scan KTP atau data Palsu.

Kesembilan: Jika sudah di terima Adsense jaga baik baik. Jangan nafsu dan klik iklan sendiri pakai VPN dan sejenisnya.

Kesepuluh: Jangan kebanyakan mengeluh, tetap semangat berbagi dalam dunia Blogging dan terus menulis perbanyak artikel dan cari Visitor dari Search Enggine sebanyak banyaknya.

Itulah tips menjadi penulis dalam dunia Blogging yang bisa kami share kepada anda semua. 

إرسال تعليق

Post a Comment (0)

أحدث أقدم